Head Line News :
Home » » LAMA TIDAK BERPIKIR

LAMA TIDAK BERPIKIR

Jumat, 01 Juni 2012 | 0 komentar


Berbulan-bulan tidak mengalir

Hanya diam membeku
Tanpa arah dan tujuan yang pasti
Selaluku teliti dengan cermat
Dengan sangat mengharapkan ke istiqomaan
Tiada titik dan koma yang menjelma
Tangan selalu terdiam
Tanpa mengarah dengan hasil karya
Sungguh ini sangat mengecewakan
30/05/2012
Share this article :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 
Support : Penyejuk Hati | Madura News | Pondok Template
Copyright © 2011. Jawahir Mansuri - All Rights Reserved
Template Modify by Creating Website
Proudly powered by Blogger